Title link yang di maksud disini adalah ketika sebuah link disorot oleh mouse komputer,akan keluar sebuah tulisan kecil.
Langkah - langkahnya :
1. Silahkan login ke blogger dengan ID anda
2. Klik tab menu Edit HTML
3. Klik kotak kecil disamping tulisan Expand Template Widget
4. Carilah kode seperti dibawah ini :
<a expr:href='data:post.link'><data:post.title/></a>
5. Hapus kode tadi lalu ganti dengan kode berikut :
<a expr:href='data:post.link' expr:title='data:post.title'><data:post.title/></a>
5. Lalu cari kembali kode seperti ini :
<a expr:href='data:post.url'><data:post.title/></a>
6. Hapus kode tadi lalu ganti dengan kode berikut :
<a expr:href='data:post.url' expr:title='data:post.title'><data:post.title/></a>
7. Klik tombol SIMPAN TEMPLATE. lihat hasilnya ........
Teknik diatas hanyalah memasukkan keyword judul post ke dalam link judul post. Pada dasarnya, kode yang ditambahkan adalah expr:title='data:post.title'
<a expr:href='data:post.link' expr:title='"Tutorial blog : " + data:post.title'><data:post.title/></a>
Serta
<a expr:href='data:post.url' expr:title='"Tutorial blog : " + data:post.title'><data:post.title/></a>
No comments:
Post a Comment